Contoh Modul Ajar (MA) Kurikulum Merdeka Jenjang Sekolah Dasar

Modul ajar merupakan pengembangan dari rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) yang dilengkapi dengan panduan yang lebih terperinci
1 min read

 

Modul ajar merupakan pengembangan dari rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) yang dilengkapi dengan panduan yang lebih terperinci, termasuk lembar kegiatan siswa dan asesmen untuk mengukur ketercapaian tujuan pembelajaran.

Dalam implementasi Kurikulum Merdeka, Modul Ajar (MA) memberikan fleksibilitas dalam memuat materi yang akan disampaikan kepada peserta didik, walaupun isi dari modul ajar tergolong banyak, namun hal ini akan sangat membantu guru dalam melaksanakan proses pembelajaran.

Dengan menggunakan modul ajar diharapkan proses belajar menjadi lebih fleksibel karena tidak tergantung pada konten dalam buku teks, kecepatan serta strategi pembelajaran juga dapat sesuai dengan kebutuhan peserta didik, sehingga diharapkan setiap siswa dapat mencapai kompetensi minimum yang ditargetkan.

Berikut beberapa contoh Modul ajar untuk jenjang sekolah dasar (SD), semoga dapat membantu Bapak/Ibu yang sedang mencari refenrensi tentang Modul Ajar pada Kurikulum Merdeka.

 

A. Pendidikan Agama Islam Budi Pekerti (PAI BP)

1. Kelas 1

Download

2. Kelas 4

Download

B. Pendidikan Pancasila (PPKN)

1. Kelas 1

Download

2. Kelas 4

Download

C. Bahasa Indonesia

1. Kelas 1

Download

2. Kelas 4

Download

D. Matematika

1. Kelas 1

Download

2. Kelas 4

Download

E. Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS)

1. Kelas 4

Download

F. Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan (PJOK)

1. Kelas 1

Download

2. Kelas 4

Download

G. Seni dan Budaya

1. Kelas 1

Download

2. Kelas 4

Download

H. Bahasa Inggris

Download

Semoga contoh Modul Ajar ini dapat membantu menjadi referensi Bapak/Ibu dalam mengembangkan Modul Ajar yang lebih bervariatif.


Seorang Guru Sekolah Dasar yang menyukai perkembangan teknologi dan digitalisasi

Anda mungkin menyukai postingan ini

Posting Komentar

Ad Blocker Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker

  1. Click on the AdBlock icon in your browser
    Adblock
  2. Choose, Don't run on pages on this domain
    Adblock
  3. A new window will appear. Click on the "Exclude" button
    Adblock
  4. The browser icon should have turned grey
    Adblock
  5. Refresh the page if it didn't refresh automatically. Thanks!
  1. Click on the AdBlock Plus icon in your browser
    Adblock
  2. Click on "Enabled on this site" position
    Adblock
  3. Once clicked, it should change to "Disabled on this site"
    Adblock
  4. The browser icon should have turned grey
    Adblock
  5. Refresh the page if it didn't refresh automatically. Thanks!